2009-02-28

Trik Mempercepat Koneksi Internet

Internet yang cepat adalah dambaan setiap netter, sangat menyebalkan rasanya bila koneksi internetnya lelet. Adakah cara untuk mempercepat koneksi internet ini ? Jika borwser yang kamu gunakan adalah Firefox, ada beberapa trik yang bisa digunakan untuk mempercepat konesi internet. Berikut ini beberapa trik untuk mempercepat koneksi internet, yang dibagi menurut jenis dari koneksi internet yang kamu miliki.

Berikut ini beberapa trik yang bisa digunakan untuk mempercepat koneksi internet. Trik yang digunakan adalah dengan mengubah konfigurasi default dari Firfox. Bila kamu belum pernah melakukannya kamu dapat melihat gambar dibawah ini cara untuk mengakses konfigurasi dari Firefox.

Ketik : about:config di address bar Firefox.


Firefox akan menampilkan layar konfigurasi. Kamu bisa mengubah setting konfigurasi dari Firefox ini.

Contoh :
user_pref("network.http.pipelining", true);
konfigurasi standar network.http.pipelining biasanya adalah false maka harus anda rubah menjadi true dan seterusnya.

Konfigurasi Umum

user_pref("network.http.pipelining", true);
user_pref("network.http.proxy.pipelining", true);
user_pref("network.http.pipelining.maxrequests", 8);
user_pref("content.notify.backoffcount", 5);
user_pref("plugin.expose_full_path", true);
user_pref("ui.submenuDelay", 0);

Untuk komputer yang cepat dan menggunakan koneksi internet yang cepat

user_pref("content.interrupt.parsing", true);
user_pref("content.max.tokenizing.time", 2250000);
user_pref("content.notify.interval", 750000);
user_pref("content.notify.ontimer", true);
user_pref("content.switch.threshold", 750000);
user_pref("nglayout.initialpaint.delay", 0);
user_pref("network.http.max-connections", 48);
user_pref("network.http.max-connections-per-server", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-proxy", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-server", 8);
user_pref("browser.cache.memory.capacity", 65536);

Untuk komputer yang cepat, menggunakan koneksi internet yang lambat

Konfigurasi ini untuk yang mempunyai koneksi internet menggunakan DSL/Cable, bukan yang menggunakan Diap-Up modems (Telkomnet Instan)

user_pref("content.max.tokenizing.time", 2250000);
user_pref("content.notify.interval", 750000);
user_pref("content.notify.ontimer", true);
user_pref("content.switch.threshold", 750000);
user_pref("network.http.max-connections", 48);
user_pref("network.http.max-connections-per-server", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-proxy", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-server", 8);
user_pref("nglayout.initialpaint.delay", 0);
user_pref("browser.cache.memory.capacity", 65536);

user_pref("browser.xul.error_pages.enabled", true);
user_pref("content.interrupt.parsing", true);
user_pref("content.max.tokenizing.time", 3000000);
user_pref("content.maxtextrun", 8191);
user_pref("content.notify.interval", 750000);
user_pref("content.notify.ontimer", true);
user_pref("content.switch.threshold", 750000);
user_pref("network.http.max-connections", 32);
user_pref("network.http.max-connections-per-server", 8);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-proxy", 8);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-server", 4);
user_pref("nglayout.initialpaint.delay", 0);
user_pref("browser.cache.memory.capacity", 65536);

Untuk komputer yang lambat, tapi koneksi cepat

user_pref("content.max.tokenizing.time", 3000000);
user_pref("content.notify.backoffcount", 5);
user_pref("content.notify.interval", 1000000);
user_pref("content.notify.ontimer", true);
user_pref("content.switch.threshold", 1000000);
user_pref("content.maxtextrun", 4095);
user_pref("nglayout.initialpaint.delay", 1000);
user_pref("network.http.max-connections", 48);
user_pref("network.http.max-connections-per-server", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-proxy", 16);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-server", 8);
user_pref("dom.disable_window_status_change", true);

Komputer lambat, koneksi lambat

Konfigurasi in bisa dipakai bila koneksi internet yang digunakan menggunakan Dial-Up Modem.r

user_pref("content.max.tokenizing.time", 2250000);
user_pref("content.notify.interval", 750000);
user_pref("content.notify.ontimer", true);
user_pref("content.switch.threshold", 750000);
user_pref("nglayout.initialpaint.delay", 750);
user_pref("network.http.max-connections", 32);
user_pref("network.http.max-connections-per-server", 8);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-proxy", 8);
user_pref("network.http.max-persistent-connections-per-server", 4);
user_pref("dom.disable_window_status_change", true);

Gimana udah dicoba, apa ada perbedaannya ?

(Diolah dari berbagai Sumber)
continue...

2009-02-27

Komputer Sederhana

Lama gak posting, akhirnya saya posting tentang komputer. Saya sedikit heran, dunia bisnis komputer berlomba-lomba untuk menyuguhkan komputer yang lebih canggih, yang lebih banyak fitur, yang lebih tinggi speknya, tidak adakah satu perusahaan yang berbuat sebaliknya ?, menyediakan komputer yang sederhana, yang hanya mampu mengerjakan kebutuhan dasar, inovasi menurut saya bukan hanya melakukan sesuatu lebih banyak, tapi mengurangi sesuatu pun bisa jadi itu sebuah bentuk inovasi, contohnya

Komputer Mengetik

Fitur :

  • OS dimodifikasi sehingga hanya dibuat untuk melayani pekerjaan seperti mengetik dokumen dan membuat spreadsheet serta mencetaknya

  • Hardware seperti monitor, printer dan CPU sudah terintegrasi

  • Software di dalamnya hanya word processor dan spreadsheet sederhana saja

  • Word Processor hanya menyediakan TAB, CAPS LOCK, spasi, Bold, Italic, Underline, lalu Font cuma satu, yang standard aja Time News Roman, lalu costumisasi hanya di sisi pembesaran/pengecilan ukuran huruf, ukuran kertas yang disediakan cuma Envelope, A4 dan FOLIO aja, margin kiri, kanan, bawah, atasnya di-FIX-kan, jadi tidak ada pengaturan buat hal tersebut

  • Spreadsheetsnya juga sederhana, selain dari fitur Word Processor di atas, hanya ditambahkan fitur perhitungan, Kali, Bagi, Tambah, Kurang udah selesai, siapa yang butuh lebih dari itu ?, standard deviasi, HLOOKUP, VLOOKUP ?, seberapa sering sih kita pakek fitur advance di spreadsheets ?, apalagi kalau buat usaha kecil, mereka nggak butuh itu

  • Tidak ada kostumisasi atau install software/driver tambahan, menurut saya hal seperti itu yang bisa membuat komputer sulit dipelajari orang awam, port yang disediakan hanya 3, USB buat keyboard, mouse dan flashdisk

Implikasinya :

  • Kebutuhan spesifikasi Hardware rendah

  • Harga yang murah, bisa membuat pengeluaran perusahan jadi efisien

  • Karena minim fitur dan sederhana, seharusnya bisa lebih mudah dipelajari bagi orang awam

  • Software sudah terintegrasi, sehingga otomatis menghindari pembajakan software


Target Pasar:

Usaha kecil, seriously mereka butuh pencatatan bisnis yang terorganisir, tapi segan membeli komputer karena harganya mahal dan mereka nggak butuh dengan apa itu internet, DUAL CORE, Game, multimedia dll ketika bekerja

Inspirasi :

Asus EEEPC dan OLPC, lihat kan mereka laku keras ?, seharusnya bisa dibuat hal yang mirip untuk PC-nya

Ini menurut saya ceruk pasar yang belum terjamah, hitung-hitung mengisi gap pasar yang kosong diantara kalkulator dan PC modern, lagipula sekarang zaman krisis, di zaman krisis ini produk yang bisa memberikan dampak efisiensi terhadap perusahaan, menurut saya akan laku keras, so adakah yang mau terjun ke pasar ini?

continue...