2009-08-20

Memasang avatar profil di form komentar blogger


Sebelumnya kita sudah tahu layanan avatar dari mybloglog (MBL). Dan baru-baru ini blogger.com memunculkan fasilitas avatarnya, namun untuk menampilkan avatar tersebut kita harus mengupload foto kita saat ingin berkomentar. Sangat tidak praktis bukan?
Nah, untuk mengatasinya masalah tersebut, inilah solusinya
1.Masuk ke Layout - Edit HTML
2. Cari kode ini <dl id='comments-block'>
3. Kalau sudah ketemu ganti dengan kode ini
  <dl expr:class='data:post.avatarIndentClass' id='comments-block'>

4. Lalu cari kode ini 
5. Tambahkan kode dibawah ini tepat setelah kode yang tadi


&lt;b:if cond='data:blog.enabledCommentProfileImages'&gt;<br>&lt;data:comment.authorAvatarImage/&gt;<br>&lt;/b:if&gt;


0 komentar:

Leave a Comment

Silahkan menuliskan komentar anda pada opsi Google/Blogger untuk anda yang memiliki akun Google/Blogger.
Silahkan pilih account yang sesuai dengan blog/website anda (LiveJournal, WordPress, TypePad, AIM).
Pada opsi OpenID silahkan masukkan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia.
Atau anda bisa memilih opsi Nama/URL, lalu tulis nama anda dan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia.

Jika anda tidak punya blog/website, kolom URL boleh dikosongkan.
Gunakan opsi 'Anonim' jika anda tidak ingin mempublikasikan data anda. (sangat tidak disarankan). Jika komentar anda berupa pertanyaan, maka jika anda menggunakan opsi ini tidak akan ditanggapi.